Tips Editing Foto Malam Hari Ampuh dan Anti Gagal Tahun 2020

Tips Editing Foto Malam Hari Ampuh dan Anti Gagal Tahun 2020

Agar lebih mudah, tips editing foto pertama adalah mengatur semua hal dari kamera. Pada ISO misalnya, atur di angka yang rendah sebagai sebuah pedekatan praktis. Tes batas level ISO dengan mengambil beberapa bidikan uji rendah cahaya lewat pengaturan yang berbeda.

Gunakan kecepatan rana yang lebih lambat dan lubang yang lebih lebar. ISO 100 mungkin tidak praktis untuk fotografi malam hari, tetapi ISO 400, 800, atau bahkan ISO 1600 sudah cukup bermanfaat buat sebagian besar situasi. Setelah itu, perhitungkan format foto.

Baca juga :   Cara Menerbangkan Drone untuk Pemula!

2 comments

  1. pake filter biru di beberapa aplikasi cukup praktis untuk memeberi kesan malam yang dingin..

  2. Makasih kak atas tipsnya mau saya coba hehe

Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00