Lensa Fix vs Lensa Zoom

Ada beberapa area dimana lensa fix nggak bisa ngalahin lensa zoom, berikut adalah area-area tersebut:

1. Serbabisa

Alasan yang paling jelas buat beli lensa zoom adalah karena ke-serbabisa-annya. Lensa zoom akan menjadi aset yang sangat berharga saat fotografer harus dihadapkan dengan situasi yang bervariasi — Anda bisa beralih dari wide angle ke telephoto dalam sekejap hanya dengan memutar zoom ring.

Yang paling sering menggunakan lensa ini adalah fotografer landscape & fotografer wildlife. Kenapa? Karena untuk landscape, untuk ganti posisi supaya bisa dapet angle yang lebih enak, bisa-bisa perlu pindah-pindah pakai mobil. Sementara untuk fotografer wildlife jelas nggak bisa dekat karena akan mengganggu habitat dan aktivitas di alam liar.

Baca juga :   5 Komposisi Foto yang Biasa Dipakai Fotografer Profesional
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00