DJI Phantom 4 Telah Resmi “Dilahirkan”

Active Track juga memungkinkan kita mengambil gambar mengitari satu objek dengan tetap mempertahankan kamera selalu menghadap objek tersebut. Dulu ini hanya bisa dilakukan oleh pilot yang sudah handal. Sekarang kita pun bisa.

Selain itu, selama fungsi Active Track dijalankan, Obstacle Sensing juga aktif. Phantom 4 akan menentukan sendiri apakah harus tetap mengikuti objek, menghindari rintangan, atau benar-benar berhenti jika dirasa tidak aman.

li7-9761fc7bc4afeef7406a1be0d84b1b04

video-61c7745bf77126cbe21ec753d6e42f01

Fly Faster

Desain baru DJI Phantom 4, mulai dari letak baterai, posisi gimbal, dan aerodinamisnya di-setting supaya memusatkan gravitasi pada inti quadcopter. Diiringi dengan motor versi baru yang memiliki torsi lebih tinggi, memungkinkan Phantom 4 untuk terbang lebih cepat, lebih presisi, dan lebih aman. Fitur baru ini mereka sebut, “Sport Mode”.

Baca juga :   Review Sony A9 III

2 comments

  1. DJI Phantom 4

    harga?
    bila tersedia?

    banyak terima kasih

  2. Patriot Widodo

    Halo, Baldin…

    Barang belum masuk Indonesia, dan nanti kalau sudah datang kemungkinan harga sekitar 23 juta rupiah, :)

Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00