5 Tips Membedakan Baterai Asli Canon dan Palsu

5 Tips Membedakan Baterai Asli Canon dan Palsu

 

  1. Perbedaan Fisik Depan Baterai Canon

Perbedaan kedua yang dapat anda perhatikan yaitu perbedaan fisik depan baterai canon, baterai canon asli dan palsu sama – sama terdapat tulisan “Canon”  namun, tulisan “Canon” pada baterai ori bisanya lebih halus dan huruf timbul lebih dalam, serta dasar huruf tekstur lebih kasar dan tidak mengkilap.  Tidak hanya itu, huruf “C” pada tulisan “Canon” sudutnya tidak terlalu runcing dibandingkan dengan baterai palsu.

 

  1. Perbedaan Fisik Belakang Baterai Canon

Contoh gambar: baterai asli canon

Contoh gambar: baterai palsu canon

Sumber gambar: lensakamera

Baca juga :   Cara Cepat dan Mudah Koneksikan Gopro Hero 4 ke HP Windows Phone
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00