Categories: ReviewTips

Deretan Kamera Vlog Terbaik

Satu lagi kamera dari Sony juga banyak dicari  di Plazakamera.com untuk keperluan Vlog adalah Sony A5100.

Sebenarnya teknologi dari Sony A5100 ini sangat mirip dengan Sony A6000, yakni seperti sensor gambarnya yang menggunakan APS-C 24 MP, prosesor Bionz X, serta AF Hybird yang sangat cepat dalam mengikuti objek.

Hanya saja, perbedaan paling mencolok dari Kamera Vlogging ini terletak pada bentuk fisiknya yang lebih kecil dibanding Sony A6000.

Satu lagi perbedaannya jika dibandingkan dengan Sony A6000. Yakni, pada Sony A5100 ini telah mendukung touchscreen LCD yang dapat digunakan untuk menentukan area fokus + memotret layaknya fitur di smartphone.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

Share
Published by
YogiePraz

Recent Posts

5 Tips Memilih Tas Kamera yang Cocok untuk Kebutuhan Anda

Fotografi adalah hobi yang membutuhkan banyak peralatan, termasuk kamera dan aksesorisnya. Dalam perjalanan fotografi, memiliki…

1 year ago

Peralatan Wajib untuk Motovlogging yang Berkualitas

Motovlogging adalah jenis vlogging yang dilakukan dengan menggunakan kendaraan bermotor, seperti motor atau mobil. Pada…

1 year ago

Fotografi Drone: Panduan untuk Pemula

Dalam beberapa tahun terakhir, fotografi drone semakin populer di kalangan fotografer dan penggemar fotografi. Dengan…

1 year ago

Abstract Photography: Menciptakan Foto yang Unik dan Menarik

Abstract Photography adalah salah satu gaya fotografi yang menarik perhatian karena menghasilkan gambar yang tidak…

1 year ago

Perlengkapan Fotografi yang Wajib Dibawa Saat Liburan

Fotografi adalah salah satu kegiatan yang banyak dilakukan saat liburan. Dengan mengabadikan momen-momen indah, kita…

1 year ago

5 Mic Wireless untuk Buat Konten 2023

Sebagai seorang konten kreator di era digital, kualitas audio adalah salah satu hal yang sangat…

1 year ago