Categories: Artikel FotografiTips

100 Tips Fotografi

  • Formatlah memory card hanya di kamera, jangan pernah memformat memory card di komputer, karena melakukannya di kamera jauh lebih cepat, mudah dan lebih aman.
  • Kalau anda punya kapasitas hard disk berlebih di komputer dan suka editing foto, gunakan format RAW saat memotret, atau kalau nggak cukup, gunakan JPG.
  • Be a part of a scene while taking a photo, jangan jadi tukang intip, ya. Haha.
  • Semakin anda banyak memotret, hasilnya semakin lama semakin bagus.
  • Only show your best photos. Jangan tunjukkan foto yang ‘biasa’ saja.
  • Bergabunglah dengan forum fotografi
  • Critique the works of others. Karena banyak hal yang akan anda dapatkan dalam fotografi.
  • Berpikirlah sebelum memotret.
  • Foto yang bagus nggak butuh penjelasan.
  • Anda boleh menjadikan fotografer lain sebagai inspirasi, tapi nggak perlu memujanya.
  • Gantilah tas kamera backpack atau ransel dengan tas kamera messenger agar mudah mengakses peralatan fotografi anda.

 

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8

Share
Published by
Shaula Alnilam

Recent Posts

5 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memilih Lensa

Fotografi adalah seni yang memerlukan keterampilan, bakat, dan peralatan yang tepat. Salah satu peralatan terpenting…

8 months ago

Menghasilkan Foto yang Lebih Menakjubkan dengan Real-Time Tracking Sony

Dalam era digital saat ini, kamera telah menjadi alat yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari…

8 months ago

Pentingnya Flash Kamera untuk Hasil Foto yang Menarik dan Alami

Ketika kita berbicara tentang fotografi, banyak elemen yang berperan dalam menghasilkan gambar yang berkualitas. Salah…

9 months ago

5 Tips Mudah Video Vlogging Menggunakan Smartphone

Dalam era digital seperti saat ini, vlogging menjadi salah satu cara terpopuler untuk berbagi pengalaman,…

9 months ago

Mengenal Teknologi Dual Pixel CMOS AF Canon

Teknologi Dual Pixel CMOS AF Canon adalah inovasi terbaru dalam industri fotografi dan videografi. Teknologi…

9 months ago

Perbedaan Antara Hard Light dan Soft Light dalam Fotografi

Dalam pemotretan, cahaya adalah elemen penting yang harus diperhatikan. Kualitas cahaya dapat mempengaruhi hasil akhir…

9 months ago