Artikel Videografi

Haruskah upgrade Zhiyun Smooth Q2 ke Zhiyun Smooth Q3 ?

Peluncuran Zhiyun Smooth Q2 pada tahun 2019, membuat pengguna bingung apakah masih layak untuk digunakan pada tahun 2019? Untuk Zhiyun Smooth Q2 masih layak untuk dibeli menurut penulis dengan pengecualian membeli dengan kapasitas yang lebih besar, dengan kelebihan batarai yang bisa diganti yang membuatnya bisa bertahan lebih lama.

credit gizmochina.com

Lalu bagaimana untuk produk gimbal terbarunya?

Zhiyun Smooth Q3 memiliki kelebihan dibanding dengan Zhiyun Smooth Q2 karena memiliki tambahan lampu video built-in, kontrol gerakan, Smart Templates, tombol zoom, dan dapat diedit secara langsung dengan mungunakan aplikasi Zy Cami, serta tidak ada lengan yang bisa dilihat saat menggunakan fitur Ultra-wide, dan juga dilengkapi tripod mini.

Page: 1 2 3 4

Share
Published by
witri

Recent Posts

Tips Memilih Gimbal Kamera yang Sesuai

Pada era di mana pembuatan konten visual semakin mendominasi dunia digital, penggunaan gimbal kamera telah…

5 months ago

Rekomendasi Kamera Pocket Terbaik di 2023

Kamera pocket, atau sering disebut juga dengan kamera saku, adalah pilihan yang sangat praktis bagi…

5 months ago

4 Mixer Terbaik untuk Podcast di Tahun 2023

Podcast semakin populer di kalangan masyarakat pada tahun 2023. Dalam memproduksi podcast, kualitas audio yang…

6 months ago

Trik Memotret di Malam Hari untuk Hasil yang Memukau

Memotret di malam hari adalah tantangan bagi banyak fotografer. Terbatasnya cahaya dapat menjadi hambatan dalam…

6 months ago

Lindungi Kamera dari Virus dan Bakteri

Kamera fotografi dan perangkat optik lainnya merupakan alat penting bagi penggemar fotografi, profesional, dan bahkan…

6 months ago

Tips Menggunakan MIcrophone untuk konten ASMR

ASMR (Autonomous Sensory Meridian Response) telah menjadi fenomena di dunia konten digital, menawarkan pengalaman santai…

6 months ago