Artikel Videografi

DJI Mavic Air vs DJI Mavic Pro: Mana yang Lebih Baik?

Kontrol

Baik Mavic Air maupun Mavic Pro, keduanya bisa disambungkan dengan fitur first person view menggunakan DJI Goggles. Hanya saja, Mavic Pro bisa tersambung tanpa menggunakan kabel (sekali lagi berkat Ocusync) dan Mavic Air  harus menggunakan kabel. Jika kabel pada DJI Goggles ini jadi hal yang sangat penting bagi Anda, maka Mavic Pro unggul dalam hal ini.

Baterai yang digunakan pada Mavic Air memiiki kapasitas 2.375 mAh yang memungkinkan untuk terbang selama 21 menit. Sementara Mavic Pro sudah terbukti bisa terbang hingga 27 menit berkat kapasitas baterainya yang sebesar 3.830 mAh.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Share
Published by
Patriot Widodo

Recent Posts

Brica B-Steady Pro 2023: Gimbal dengan Stabilisasi Terbaik

Brica B-Steady Pro 2023 adalah gimbal kamera terbaru dari Brica yang telah dirilis pada awal…

10 months ago

6 Tips dan Trik untuk Mengambil Video Cinematic yang Memukau

Mengambil video cinematic dapat memberikan hasil yang luar biasa jika dilakukan dengan baik. Namun, tidak…

11 months ago

Lensa Telephoto: Mengungkap Keindahan Dunia Dari Jarak Jauh

Lensa telephoto adalah lensa yang memiliki focal length yang lebih panjang dari lensa standar. Hal…

11 months ago

Mengenal Sensor CMOS pada Kamera Digital

Sensor CMOS adalah salah satu komponen kunci dalam kamera digital. Tanpa sensor CMOS, kamera digital…

12 months ago

Review DJI Mini 3: Drone Kamera Terbaik

DJI Mini 3 adalah drone terbaru dari DJI, salah satu produsen drone terkemuka di dunia.…

12 months ago

5 Rekomendasi Mikrofon Terbaik untuk Podcast Tahun 2023

Podcast telah menjadi salah satu media komunikasi yang semakin populer dalam beberapa tahun terakhir. Dengan…

12 months ago