Cara Untuk Menghubungkan Mic Apapun Ke Kamera Anda: Saramonic Audio Adapters

 

BMCC-A01

 

Saramonic BMCC-A01 ini adalah adapter audio XLR yang punya 2 channel yang dirancang khusus untuk kamera Black Magic Cinema.

Pada BMCC-A01 ini terdapat control phantom power yang memungkinkan anda untuk menghubungkan ke wireless microphone, digital recorder, external audio mixer, sound board dan lain-lain.

Menggunakan atau nggak menggunakan baterai bermuatan 9V, audio dari microphone anda tetap akan tersambung pada kamera anda dan pada BMCC-A01. Jadi, fitur canggih such as the level meter, 12V/48V phantom power dan indikator LED indicator akan available pada power baterai.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Share
Published by
Shaula Alnilam

Recent Posts

Fotografi Jurnalistik: Memotret Realitas dalam Tepi Waktu

Fotografi jurnalistik merupakan salah satu cabang seni fotografi yang memiliki peran penting dalam dunia jurnalisme.…

8 months ago

5 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memilih Lensa

Fotografi adalah seni yang memerlukan keterampilan, bakat, dan peralatan yang tepat. Salah satu peralatan terpenting…

8 months ago

Menghasilkan Foto yang Lebih Menakjubkan dengan Real-Time Tracking Sony

Dalam era digital saat ini, kamera telah menjadi alat yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari…

9 months ago

Pentingnya Flash Kamera untuk Hasil Foto yang Menarik dan Alami

Ketika kita berbicara tentang fotografi, banyak elemen yang berperan dalam menghasilkan gambar yang berkualitas. Salah…

9 months ago

5 Tips Mudah Video Vlogging Menggunakan Smartphone

Dalam era digital seperti saat ini, vlogging menjadi salah satu cara terpopuler untuk berbagi pengalaman,…

9 months ago

Mengenal Teknologi Dual Pixel CMOS AF Canon

Teknologi Dual Pixel CMOS AF Canon adalah inovasi terbaru dalam industri fotografi dan videografi. Teknologi…

9 months ago