Mic & Audio

5 Jenis Mikrofon untuk Merekam Video

Soal sisi plus, wireless lebih handy karena bisa digunakan merekam dari jarak terbilang jauh dari kamera. Namun anda akan merogoh kocek lebih dalam untuk membeli jenis ini. Selain itu anda masih harus mempertimbangkan spesifikasi lainnya seperti kemampuan mendeteksi sinyal maupun daya tahan baterai.

 

Selain memilih mikrofon, perhatikan juga hal ini ya!

Sudah memiliki mikrofon dan siap merekam dengan kamera canggih jangan membuat anda lengah.

Kondisi lingkungan saat perekaman juga harus diperhatikan, karena bakal mempengaruhi kualitas audio nantinya. Dengan memperhatikan detil anda akan terselamatkan dari kepusingan menghapus noise saat post produksi lho!

  • Pilihlah lokasi atau ruang yang tidak terganggu suara keras atau yang anda bisa mengontrolnya.
  • Matikan sumber bunyi dengungan seperti AC, generator, kulkas dan semacamnya.
  • Jika anda syuting di kantor sendiri maka peringatkan dulu rekan kerja di background syuting agar tenang dan tidak bersuara
  • Kurangi noise dengan melapisi dinding memakai selimut atau memasang panel akustik agar tidak menggaung.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Share
Published by
Murti Rahayu

Recent Posts

Perbedaan Mic UHF dan VHF, Apa Saja?

Ketika bicara soal mic wireless, kamu biasanya akan menemukan dua pilihan, yaitu mic UHF dan…

1 year ago

Review Ulanzi GO Quick II

Review Ulanzi GO Quick II Hei guys, apa kamu berpikir untuk mendapatkan stabilizer gimbal dan…

1 year ago

DJI Mavic 3 dan DJI Mavic 3 Classic: Mana yang Lebih Unggul?

DJI Mavic 3 dan DJI Mavic 3 Classic adalah drone yang sangat populer di kalangan…

1 year ago

5 Tips Menggunakan Kamera Fujifilm X-T30

Fujifilm X-T30 adalah kamera mirrorless yang sangat populer di kalangan penggemar fotografi, baik pemula maupun…

1 year ago

10 Perlengkapan Fotografi yang Wajib Kamu Punya

Banyak anak muda yang punya hobi fotografi. Bahkan, tidak sedikit pula yang memilih jenjang karier…

1 year ago

Apa Saja Keunggulan GoPro 11? Yuk Cari Tahu di Sini

Buat kamu yang punya hobi videografi, sudahkah kamu tahu kalau GoPro meluncurkan kamera aksi terbarunya…

1 year ago