Categories: TipsTutorial

13 Kesalahan Memotret Ini Pasti Pernah Kamu Alami

Cobalah sudut pandang yang berbeda

Kamu mungkin sering menemukan beberapa foto dengan subjek yang sama dan posisi yang sama. Hal ini tentu akan membosankan. Maka cobalah kamu menggunakan sudut pandang yang berbeda. Kamu bisa menggeser posisimu memotret, misal dari arah samping atau dari arah atas. Cobalah bereksperimen.

Manfaatkan fitur-fitur kamera

Kamu mungkin memiliki kamera DSLR berharga puluhan juta rupiah. Namun kamera tersebut tidak akan berguna bila kamu selalu menggunakan mode auto saja. Sebaiknya, kamu mempelajari penggunaan kamera dengan lebih baik sehingga kamu bisa menggunakan kamera DSLR lebih jauh lagi. Kamu bisa mengatur manual setiing kamera sehingga hasil foto yang diinginkan lebih baik. Memang hal ini tidak mudah, pasalnya kamu akan memperlajari ISO, Aperture, dan Shutter Speed.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8

Share
Published by
Ivan Nashara

Recent Posts

Menghasilkan Foto yang Lebih Menakjubkan dengan Real-Time Tracking Sony

Dalam era digital saat ini, kamera telah menjadi alat yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari…

8 months ago

Pentingnya Flash Kamera untuk Hasil Foto yang Menarik dan Alami

Ketika kita berbicara tentang fotografi, banyak elemen yang berperan dalam menghasilkan gambar yang berkualitas. Salah…

8 months ago

5 Tips Mudah Video Vlogging Menggunakan Smartphone

Dalam era digital seperti saat ini, vlogging menjadi salah satu cara terpopuler untuk berbagi pengalaman,…

9 months ago

Mengenal Teknologi Dual Pixel CMOS AF Canon

Teknologi Dual Pixel CMOS AF Canon adalah inovasi terbaru dalam industri fotografi dan videografi. Teknologi…

9 months ago

Perbedaan Antara Hard Light dan Soft Light dalam Fotografi

Dalam pemotretan, cahaya adalah elemen penting yang harus diperhatikan. Kualitas cahaya dapat mempengaruhi hasil akhir…

9 months ago

5 Trik Jitu Menggunakan DSLR yang Tepat

Kamera DSLR merupakan salah satu jenis kamera yang banyak digunakan oleh para fotografer profesional maupun…

9 months ago