Categories: ReviewTips

Perkenalkan Xiro Xplorer V, Drone Terbaik Dikelasnya!

Auto Return Home, & Lost Connection Protection


Untuk memastikan kenyamanan selama penerbangan, drone Xiro Xplorer V secara otomatis akan kembali ke lokasi awal takeoff ketika terjadi lost connection antara remote dan drone, atau ketika baterai low.

Xiro App

Untuk mengintegrasikan Aplikasi ini, pertama yang Anda lakukan adalah dengan menekan tombol ‘power on’ pada remote control dan juga drone Xiro Xplorer V Anda. Selanjutnya, sambungkan Iphone atau Android smartphone wiFi Anda dengan koneksi Xiro. Lalu, Anda akan disambut dengan gambar pegunungan yang indah. Klik Start Aerial Photography pada bagian bawah untuk masuk ke menu utama.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

Share
Published by
YogiePraz

Recent Posts

Mengenal Keindahan Fashion Photography

Saat ini semakin banyak orang yang menyukai fotografi dan semakin banyak pula yang memiliki pengalaman…

2 years ago

11 Cinema kamera Terbaik ditahun 2022

Cinema Kamera sangat ideal untuk proyek yang profesional kelas atas. Biasanya digunakan untuk merekam film…

2 years ago

Kalian Wajib Tau! ini dia Perbedaan Sandisk Merah dan Putih

Kartu memori merupakan salah satu komponen penting untuk pengguna smartphone ataupun tablet. Alasannya yaitu untuk…

2 years ago

Viral Trend Self Photo Studio, ini dia 5 Tips Memilih Self Photo Studio Agar Tidak Salah Pilih

Baru – baru ini Self Photo Studio sedang hitz dikalangan anak muda, Self Photo Studio…

2 years ago

Rekomendasi RGB Light Untuk Konten Foto dan Video

Banyaknya pilihan lampu RGB yang bermunculaan saat ini, menjadi hal yang menguntungkan dan juga cukup…

2 years ago

Perbedaan kamera DSLR dan Mirrorless ditahun 2022

Perdebatan antara kamera DSRL dengan kamera mirrorless belum berakhir, ke-dua kamera tersebut menimbulkan banyak pertanyaan…

2 years ago