Artikel Fotografi

Perbedaan Memory Card Micro SD, SDHC, dan SDXC

Banyak orang yang menginginkan speed tinggi karena ini sangat berguna ketika kamu mengambil foto dengan resolusi tinggi atau mengambil foto dengan format RAW. Semakin cepat memory card, semakin cepat pula file di-save atau tersimpan pada memory card. Kamu bisa mengukurnya dengan cara melakukan multi-shot burst.

Dan juga, memory card yang cepat juga berpengaruh ketika kamu memindahkan file dari memory card ke komputer. Memory card yang cepat akan menghemat waktumu dalam memindah file.

SECURITY & QUALITY

Bagaimana keamanan dan kualitas memory card? Sebenarnya ntah itu merek apapun, mereka ini memilki standard dan kualitas yang bersaing, dan bisa dikatakan hampir sama semua. Tapi ada juga yang sudah sering mendengar merek / brand yang sering digunakan teman – teman, jadinya yang dibeli ya merek / brand tersebut.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8

Share
Published by
Bagus Prakoso

Recent Posts

5 Trik Jitu Menggunakan DSLR yang Tepat

Kamera DSLR merupakan salah satu jenis kamera yang banyak digunakan oleh para fotografer profesional maupun…

9 months ago

5 Angle Kamera Terbaik untuk Hasil Videografi yang Mengesankan

Dalam dunia videografi, angle atau sudut pengambilan gambar sangat penting untuk menciptakan karya yang menarik…

9 months ago

Menyulap Makanan Jadi Bintang dengan Teknik Food Photography

Food photography atau fotografi makanan adalah jenis fotografi yang mengambil gambar makanan dengan tujuan untuk…

10 months ago

Tips dan Trik Merekam Audio dengan Drone untuk Hasil Optimal

Merekam audio dengan drone bisa menjadi pilihan yang menarik untuk memperoleh hasil yang unik dan…

10 months ago

3 Tips Meningkatkan Kualitas Foto dengan Mode Manual

Fotografi merupakan sebuah seni yang memerlukan banyak pengalaman dan kreativitas. Ada berbagai macam teknik dan…

10 months ago

Brica B-Steady Pro 2023: Gimbal dengan Stabilisasi Terbaik

Brica B-Steady Pro 2023 adalah gimbal kamera terbaru dari Brica yang telah dirilis pada awal…

10 months ago