Categories: Artikel FotografiTips

LED Bisa Jadi YOUR ONLY LIGHT SOURCE, Loh!

Kalau LED tidak ada barn door-nya atau kita tidak punya sesuatu yang bisa membatu mengatur lebar cahaya, kita bisa saja mengarahkan cahaya ke salah satu bagian saja (atas saja, bawah saja, atau samping saja) dari subjek yang difoto. Hasilnya masih cukup bagus kok. Berikut adalah hasil foto kita sendiri menggunakan handphone dengan trik di atas.

Warnai Aja…

Yup, pernah terpikir nggak, pakai LED digabung dengan mika plastik berwarna yang banyak di tempat fotocopy? Hasilnya bagus juga tuh..

Cukup posisikan mika-mika berwarna ini di depan LED kita. Atur jarak mika dengan LED untuk mendapatkan intensitas warna yang diinginkan. Hasilnya, Anda bisa mendapatkan foto-foto dengan kesan seperti diskotik jika digabungkan dengan kondisi ruangan yang gelap. Detail-detail seperti tekstur wajah pun juga jadi terlihat menarik ketika di-highlight dengan warna yang berbeda.

Page: 1 2 3 4 5 6

Share
Published by
Patriot Widodo

Recent Posts

Lindungi Kamera dari Virus dan Bakteri

Kamera fotografi dan perangkat optik lainnya merupakan alat penting bagi penggemar fotografi, profesional, dan bahkan…

6 months ago

Tips Menggunakan MIcrophone untuk konten ASMR

ASMR (Autonomous Sensory Meridian Response) telah menjadi fenomena di dunia konten digital, menawarkan pengalaman santai…

7 months ago

Mengenal Teknik Foley: Membawa Realisme ke Dunia Audio Visual

Dalam dunia produksi audio visual, terutama pada film dan produksi televisi, penciptaan suasana yang realistis…

7 months ago

Bokeh, Pakai Lensa Apa dan Gimana Bikinnya?

Bagi anda yang familiar dengan aplikasi edit foto di smartphone pasti kerap menemui “efek bokeh”…

7 months ago

Jangan Lakukan 4 Kesalahan Ini Saat Memotret

Fotografi adalah salah satu bentuk seni yang menarik minat banyak orang. Dalam memotret, terdapat beberapa…

7 months ago

Lensa Makro: Memperluas Batas Fotografi

Fotografi adalah seni yang memungkinkan kita untuk mengekspresikan diri dan melihat dunia melalui lensa kamera.…

8 months ago