Artikel GoPro

Udah Tahu Mengenai Garansi GoPro? Dibaca Dulu, Ya!

* Hero+ LCD, dengan housing permanen yang nggak bisa di ganti, di design untuk mampu tahan air sampai kedalaman 40 meter. Kalau anda sering buka-tutup housing, harus berhati-hati ya! Tingkat kebersihan dan kehati-hatian anda bisa menentukan umur kedap air housing GoPro lho.

Saran saya sih, kalau bermain air adalah aktivitas favorit anda, pilihlah GoPro yang bisa menggunakan Dive Housing yang bisa di ganti baru secara berkala.

BIAYA INSPEKSI & ADMINISTRASI

01. Biaya inspeksi dan penggantian unit adalah GRATIS. Maksudnya, untuk unit yang memang rusakĀ (dalam hal kesalahan manufaktur atau kerusakan prematur komponen) dan masih dalam masa garansi.

Page: 1 2 3 4 5 6 7

Share
Published by
Shaula Alnilam

Recent Posts

Tips Memilih Gimbal Kamera yang Sesuai

Pada era di mana pembuatan konten visual semakin mendominasi dunia digital, penggunaan gimbal kamera telah…

5 months ago

Rekomendasi Kamera Pocket Terbaik di 2023

Kamera pocket, atau sering disebut juga dengan kamera saku, adalah pilihan yang sangat praktis bagi…

5 months ago

4 Mixer Terbaik untuk Podcast di Tahun 2023

Podcast semakin populer di kalangan masyarakat pada tahun 2023. Dalam memproduksi podcast, kualitas audio yang…

6 months ago

Trik Memotret di Malam Hari untuk Hasil yang Memukau

Memotret di malam hari adalah tantangan bagi banyak fotografer. Terbatasnya cahaya dapat menjadi hambatan dalam…

6 months ago

Lindungi Kamera dari Virus dan Bakteri

Kamera fotografi dan perangkat optik lainnya merupakan alat penting bagi penggemar fotografi, profesional, dan bahkan…

6 months ago

Tips Menggunakan MIcrophone untuk konten ASMR

ASMR (Autonomous Sensory Meridian Response) telah menjadi fenomena di dunia konten digital, menawarkan pengalaman santai…

6 months ago