Artikel Fotografi

Bagaimana Cara Memilih Tripod Yang Pas

Nah, hal-hal penting berikut ini yang perlu diperhatikan saat memilih tripod:

Seberapa cepat kaki tripod keluar

Ini akan memudahkan saat anda pindah lokasi memotret maupun menghemat waktu.

Tripod memiliki 3 kaki yang bisa dipanjang pendekkan dengan membuka/menutup kuncinya yang berupa jepitan atau puteran (rubber twist leg lock). Jika butuh cepat maka jenis jepitan lebih cocok karena anda tinggal membuka pengait dengan ibu jari dan kakinya akan langsung meluncur.

Sedangkan jenis twist masih harus diputar hingga mentok sehingga makan waktu, apalagi satu kaki memiliki tiga segmen. Namun nilai plus rubber twist adalah tidak gampang rusak karena terbuat dari karet, selain itu juga tidak mudah patah karena cara pakainya diputar.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Share
Published by
Murti Rahayu

Recent Posts

Tips Memilih Gimbal Kamera yang Sesuai

Pada era di mana pembuatan konten visual semakin mendominasi dunia digital, penggunaan gimbal kamera telah…

5 months ago

Rekomendasi Kamera Pocket Terbaik di 2023

Kamera pocket, atau sering disebut juga dengan kamera saku, adalah pilihan yang sangat praktis bagi…

5 months ago

4 Mixer Terbaik untuk Podcast di Tahun 2023

Podcast semakin populer di kalangan masyarakat pada tahun 2023. Dalam memproduksi podcast, kualitas audio yang…

6 months ago

Trik Memotret di Malam Hari untuk Hasil yang Memukau

Memotret di malam hari adalah tantangan bagi banyak fotografer. Terbatasnya cahaya dapat menjadi hambatan dalam…

6 months ago

Lindungi Kamera dari Virus dan Bakteri

Kamera fotografi dan perangkat optik lainnya merupakan alat penting bagi penggemar fotografi, profesional, dan bahkan…

6 months ago

Tips Menggunakan MIcrophone untuk konten ASMR

ASMR (Autonomous Sensory Meridian Response) telah menjadi fenomena di dunia konten digital, menawarkan pengalaman santai…

6 months ago