Categories: Artikel Fotografi

5 Mitos Umum dalam Digital Fotografi

Banyak orang yang menentukan usia hidup kamera dari shutter count/shutter actuation, alias berapa kali kamera menjepret gambar. Hal ini timbul karena biasanya produsen kamera melakukan pengetesan mekanisme shutter. Contohnya ada kamera yang lolos tes 50.000 kali jepret, ada yang lebih dari 100.000 kali. Semakin canggih sebuah kamera, biasanya semakin tinggi angka tesnya. Nama tes ini biasanya disebut shutter durability.

Untuk kamera tipe konvensional seperti SLR dan dSLR masih menggunakan cermin untuk memantulkan cahaya dari lensa ke viewfinder (jendela bidik) sehingga kita akan melihat persis apa yang dilihat kamera secara optikal. Bila kita mengambil gambar, cermin tersebut akan naik dengan cepat, shutter (rana) di depan sensor gambar terbuka, dan cahaya akan mengenai sensor sehingga bisa dilakukan pengambilan gambar. Setelah itu cermin dengan cepat akan kembali ke posisi semula untuk menampilkan objek di viewfinder.

Page: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Share
Published by
Hermawan

Recent Posts

5 Tips mendapatkan Hasil Flat Lay Food Photography yang Indah

Flat lay food photography atau fotografi dengan subjek makanan dengan permukaan yang datar merupakan salah…

2 years ago

5 Tips Membedakan Baterai Asli Canon dan Palsu

Membawa kamera digital untuk bekerja ataupun untuk sekedar hobi memotret tentunya anda akanmemastikan bahwa baterai…

2 years ago

6 Tips Menguasai Sport Photography dengan Cepat

Jika mendengar kata “fotografi” bagi sebagaian orang pasti sudah tidak asing lagi, sudah banyak yang…

2 years ago

Syarat dan Ketentuan Menjadi Pilot Drone Berlisensi

Penyebaran drone di indonesia saat ini sangat pesat, terbukti dengan meningkatnya permitaan barang (drone) dipasaran. …

2 years ago

Review DJI Mini 3 Pro, Drone untuk Para Influencer dan Sinematografer

Baru-baru ini DJI kembali memperkenalkan seri drone terbarunya yang sangat ringan, yaitu DJI Mini 3…

2 years ago

8 Rekomendasi Stabilizer Handphone Terbaik Ditahun 2022

Merekam video dan mendapatkan hasil video yang stabil merupakan harapan bagi banyak orang, baik untuk…

2 years ago