Yuk-Mengenal-Jenis-jenis-tripod-kamera-cover

Yuk Mengenal Jenis – jeis tripod kamera

 

  1. Studio Tripod
Yuk-Mengenal-Jenis-jenis-tripod-kamera-c
Sumber gambar:small revolution

Tripod yang satu ini memiliki ukuran jauh lebih besar dari jenis standar. Umumnya tripod jenis ini digunakan untuk meletakkan kamera yang ukurannya besar. Jenis tripod ini juga dipakai untuk memasang lighting atau kebutuhan lain untuk fotografi.

Walaupun ukurannya besar dan biasanya digunakan didalam ruangan saja, tak jarang fotografer atau videografer membawa kenasa kemari untuk sesi pemotretan diluar studio.

Baca juga :   Autofocus vs Manual Focus, Kapan Sih Harus Makai-nya?
Leave a Reply
Chat

Klik Tombol di bawah ini
untuk Chat

Jam Operasional 09:00 - 22:00